Kontes Cerita Pendek Jepang Melarang Tema ‘Terlempar ke Dunia Lain’
mamvus
Sword Art Online, No Game No Life, Konosuba, dan Re:Zero adalah sedikit judul dari banyaknya judul tentang ‘terlempar ke dunia lain’ yang menjadi tren light novel dan seri-seri lain pada umumnya belakangan ini. Setting cerita tersebut sepertinya sudah banyak sekali digunakan, sampai sebuah kontes cerita pendek di Jepang melarang para kontestannya untuk menggunakan tema tersebut.
Sebuah kontes cerita pendek kolaborasi antara Bungaku Free Market dengan Shousetsuka ni Narou mengeluarkan larangan untuk menggunakan setting ‘terlempar ke dunia lain’ atau ‘reinkarnasi di dunia lain’ sebagai temanya. Namun kontes tersebut tidak melarang para kontestan untuk menggunakan tema lain, mereka dapat menggunakan tema drama, horor, fantasi, dan ane pun yakin tema harem masih diperbolehkan.
Kontes ini baru saja selesai pada tanggal 30 Juni, dan pemenangnya akan dipilih oleh para juri mulai dari tanggal 1 Juli sampai 31 Agustus. Pemenangnya akan diumumkan pada awal bulan September dan karya-karya para pemenang akan dimuat dalam majalah spesial Shousetsuka ni Narou, majalah spesial yang hanya dijual di Bungaku Free Market. 2 pemenang teratas juga akan mendapatkan review karya mereka dari penulis Masatomo Tamaru.
Sayang sekali bila ada kontestan yang sebenarnya punya ide brilian untuk karyanya, tapi menggunakan setting ‘terlempar ke dunia lain’ dan harus gagal karena tidak memenuhi syarat. Daripada melarang tema tersebut, mungkin ada baiknya bila mereka melarang penggunaan judul yang terlalu panjang. Beberapa seri light novel belakangan ini judulnya tidak light sama sekali kadang susah untuk mengingatnya.
sumber: ANN , Jurnalotaku
--------------------
Kategori: All about Japan
Ditulis oleh JackHanggara pada 8 Jul 2016 20:43
--------------------
48 komentar di Kontes Cerita Pendek Jepang Melarang Tema ‘Terlempar ke Dunia Lain’
botakmati [off] (9 Jul 2016 01:35) * [u=0][sop=titit][marq][img][/u][/marq][/img][/sop] |
|
mamvus |
|
SergeantKeroro [off] (9 Jul 2016 01:20) * [c][img]//tiny.cc/Kero[/c][/img] |
|
Gw sih yg penting fan service nya |
|
penikmat_anime [off] (9 Jul 2016 01:17) * rezero no share iler Ln |
|
Udah mainstream? Namanya org brmimpi ato menghayal ap salahnya pak hidup anime yg maenster hidup dunia fantasi |
|
LaserGoogle [off] (9 Jul 2016 01:05) * [c][code][img] RE:GAME [/c][/code][/img] |
|
Jdulnya lbih pnjang dripada isi pmbukaan UUD 1945 |
|
red_arred [off] (9 Jul 2016 01:00) * generasi pemuda amburadul |
|
mati kon |
|
Shadowflame [off] (8 Jul 2016 22:23) * [red][sup]Lock[/sup] [sub]On[/sub][/red] |
|
Udah mainstream |
|
Rinozakzers [off] (8 Jul 2016 22:22) * [c][img]http://v.ht/hIkI[/c][/img] |
|
gara gara sao nih |
|
penikmat_anime [off] (8 Jul 2016 22:09) * rezero no share iler Ln |
|
ane suka tema yg ke dunia asing ma yg blik ke masalalu |
|
Leons [off] (8 Jul 2016 22:04) * [c][img]https://is.gd/Ben6dW[/c][/img] |
|
Karna dunia nyata sudah tidak layak lagi dihuni |
|
Navis [off] (8 Jul 2016 21:52) * i love you even if you don't love me to |
|
Sekarang kebanyakan gitu deh |
|
zizetzu [off] (8 Jul 2016 21:17) * EXCALIBUR[img]http://bit.ly/2rwjjr1[/img] |
|
Tpi ane kga pernah vosen |
|
SayurAsem [BAN] (8 Jul 2016 21:15) * Mati 1 Tumbuh 10000 |
|
|
|
Riedone [off] (8 Jul 2016 21:12) |
|
Warbyasah!! |
|
Re-kun [off] (8 Jul 2016 21:12) * [yt]lA6YSTkywto[/yt][yt]LfI8sxSFtuE[/yt]Pensi |
|
Nah mampus lu |
|
wijaya_kun [off] (8 Jul 2016 20:59) |
|
|